Bengkulu, LIBE – Mahasiswi Universitas Bengkulu (Unib) Wina Mardiani (20), dilaporkan menghilang.
Menghilangnya Mahisiswi Unib Semeter 5 ini, tersebar di berbagai jejaring media Sosial, rabu (4/12/2019).
Novies Iktiawan, salah satu no hanphone yang dihubungi di dalam pengumuman kehilangan, yang merupakan rekan Wina, membenarkan adanya berita kehilangan wanita berparas ayu tersebut.
“Betul, Wina menghilang sejak selasa (3/12) malam kemarin, saat ini pihak keluarga tengah melapor ke Polres.” Singkatnya.
Dalam pengumuman yan di sebarluaskan tersebut, wina hilang dengan membawa motor jenis Honda Scopy warna hitam abu-abu, dengan nopol BD 6425 NU. (**jm)
Bagi siapa yang melihat dan menemukan keberadaan wina, dapat menghubungi nomor hanphone 081379363130 atas nama Novies Iktiawan dan 083173312572 atas nama Nurindah
Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?